Seorang administrator jaringan pada suatu perusahaan bertanggung
jawab dalam mengamankan jaringan yang dimiliki agar tidak mudah disusupi
oleh hacker maupun virus yang datang dari luar. Oleh karena itu sangat
penting bahkan wajib hukumnya untuk memahami cara kerja firewall.
Dalam tutorial kali ini kang nadoel ingin sedikit berbagi tentang masalah seputar firewall khususnya di firewall mikrotik.
Firewall bertujuan untuk melindungi router dan client dari kases yang tidak diinginkan. Firewall dapat di implementasikan dalam mikrotik melalui fitur Filter dan NAT.
Firewall Filter
Firewall Filter berisi satu atau lebih rule/perintah yang bekerja dalam prinsip IF-THEN. perintah tersebut disusun dalam chain (semacam area kerja). Ada chain yang secara otomatis dikunjungi dan ada chain yang dibuat secara manual.
Firewall Filter – CHAIN
Terdapat 3 chain yang akan dilewati secara default oleh traffic, yaitu :
1. Input Chain : dilewati oleh traffic yang menuju router
Contoh : Akses ke winbox dari komputer
Dalam tutorial kali ini kang nadoel ingin sedikit berbagi tentang masalah seputar firewall khususnya di firewall mikrotik.
Firewall bertujuan untuk melindungi router dan client dari kases yang tidak diinginkan. Firewall dapat di implementasikan dalam mikrotik melalui fitur Filter dan NAT.
Firewall Filter
Firewall Filter berisi satu atau lebih rule/perintah yang bekerja dalam prinsip IF-THEN. perintah tersebut disusun dalam chain (semacam area kerja). Ada chain yang secara otomatis dikunjungi dan ada chain yang dibuat secara manual.
Firewall Filter – CHAIN
Terdapat 3 chain yang akan dilewati secara default oleh traffic, yaitu :
1. Input Chain : dilewati oleh traffic yang menuju router
Contoh : Akses ke winbox dari komputer
Posted on Senin, Oktober 31, 2011 / 0
komentar / Read More